Tentang Cemara House
Cemara House merupakan sebuah cluster terbaru yang dikembangkan oleh Ciputra Group, berlokasikan di Aeroworld 8 Citra Garden City Jakarta tepatnya di Aero Home 1.
Aeroworld 8 memiliki lokasi yang sangat strategis karena hanya berjarak 10 menit dari Bandara Soekarno Hatta, luas lahan Aeroworld 8 seluas 90 hektar dan akan terdapat hunian, area komersial dan CBD.
Cemara House merupakan private cluster karena hanya ada 30 unit saja dalam satu cluster, dengan satu type ukuran 5x12,5 dan harga mulai dari Rp 1.5 Milyaran.
Lokasi Cemara House
Cemara House terletak di Jl. Boulevard Aero Home 1, sangat mudah untuk diakses dan didepannya terdapat Ruko Aero Hub 1.
Type Unit
1. Type 5x12,5
Luas Tanah : 63 m2
Luas Bangunan : 53 m2
Contoh Interior Cemara House
Fasilitas Cemara House
- Citra Garden Food Festival (Ciffest). - Southern Park.
- Healthcare and Senior Living Care. - Western Park.
- Public Utilities and Service. - Commercial.
- Sport and Recreation. - Education.
Spesifikasi Bangunan Cemara Homes
Info lebih lanjut, silahkan klik 👇 :